Bekasi - radarberitanasional.com
Pemerintah Daerah Kota Bekasi dalam rangka Hari Peduli Sampah Nasional telah mengadakan pawai bersama Aparatur Pemerintah Daerah Kota Bekasi dimulai dari Plaza Pemerintah Kota Bekasi, dan sekaligus memperingati Hari Pers Nasional Tahun 2023 di Kota Bekasi.
Tri Adhianto sebagai Plt. Wali Kota Bekasi bersama Jajaran Pemerintah Daerah Kota Bekasi ikut menghadiri Senam peduli Sampah dalam rangka Hari Peduli Sampah Nasional dan sekaligus memperingati Hari Pers Nasional bertempat di Jalan Ahmad Yani, Kota Bekasi.
Tri Adhianto Plt. Wali Kota Bekasi mengatakan, dalam Hari Peduli Sampah Nasional seluruh Jajaran Pemerintah Daerah Kota Bekasi memakai Baju Eco Print kostum unik daur ulang Sampah dari Topi dan Rok yang terbuat dari daur ulang Sampah Plastik, karena Sampah Plastik menjadi kemeriahan acar pawai Hari Peduli Sampah Nasional kali ini, " kata Tri, (26/2/2023).
Dengan adanya Hari Peduli Sampah Nasional dan sekaligus memperingati Hari Pers Nasional Tahun 2023 para peserta pawai berjalan menampilkan Kostum terbaik daur ulang Sampah Plastik menuju panggung yang bertempat di Taman Hutan Kota Stadion Patriot Candrabhaga Kota Bekasi.
( Red